Van Dijk: Raih Gelar Juara Liga Champions seperti Mimpi Jadi Kenyataan

LIVERPOOL – Liverpool sukses menjadi kampiun Liga Champions 2018-2019. Keberhasilannya Liverpool itu didapatkan usai mampu mengalahkan Tottenham Hotspur di final dengan skor 2-0. Pencapaian Liverpool merebut gelar raja Eropa itu seakan-akan menjadi penutup yang manis untuk musim luar biasa yang dilalui tim berjuluk The Reds tersebut di musim 2018-2019.

Semenjak awal Liga Champions 2018-2019 berlangsung, tim asuhan Jurgen Klopp itu memang menjadi salah satu kandidat terkuat untuk mendapatkan trofi si Kuping Besar. Hal itu dikarenakan pada musim sebelumnya, tepatnya pada Liga Champions 2017-2018, Liverpool merupakan finalis kompetisi tersebut. Kala itu Liverpool gagal meraih gelar Liga Champions karena kalah 1-3 dari Real Madrid di final.

Liverpool

Kendati menjadi kandidat terkuat sejak kompetisi baru bergulir, namun nyatanya salah satu penggawa Liverpool, yakni Virgil van Dijk, tak percaya timnya benar-benar bisa memenangkan ajang tersebut. Ia bahkan mengatakan meraih gelar Liga Champions 2018-2019 bak mimpi menjadi kenyataan.

Van Dijk tak menyangka mimpinya untuk mengangkat trofi Liga Champions bersama Liverpool benar-benar bisa terwujud. Kini, berkat pencapaiannya itu Van Dijk pun merasa sangat terpacu untuk meraih hasil yang lebih baik di musim depan bersama Liverpool. Ia bangga bisa berseragam Liverpool dan bakal terus berjuang agar timnya itu bisa semakin sukses di masa depan.

“Saya memiliki beberapa hari untuk merenungkan apa yang sudah terjadi di musim yang luar biasa ini. Kami berhasil mencapai hal-hal yang hebat di musim ini bersama Liverpool. Sebagai sebuah tim, dan saya merasa bangga menjadi bagian dari klub yang luar biasa ini dengan para pemainnya,” cerita Van Dijk di instagram pribadinya, @virgilvandijk, Sabtu (15/6/2019).

Virgil van Dijk

“Menjadi juara Eropa seperti mimpi yang menjadi kenyataan! Kami semua pun kini kelaparan akan kesuksesan. Kami akan terus memberikan segalanya yang kami bisa untuk mencapai keinginan kami tersebut,” pungkas mantan pemain Southampton itu.

Fiorentina Putuskan Tetap Pertahankan Montella

FLORENCE – Fiorentina akhirnya memutuskan tetap mempertahankan Vincenzo Montella sebagai kepala pelatih mereka untuk gelaran 2019-2020. Kabar diperpanjangnya kontrak kerja sama dengan Montella itu pun menghapus segala rumor yang mengatakan ia bakal ditendang dari kursi kepelatihan Fiorentina.

Ya, sebelumnya Montella sempat dikabarkan bakal tak lagi melatih Fiorentina di musim depan. Hal itu dikarenakan semenjak Montella mengambil alih nahkoda Fiorentina pada April 2019 untuk menggantikan Stefano Pioli, tim tersebut tak pernah merasakan kemenangan. Delapan laga bersama Montella, Fiorentina justru banyak mengalami kekalahan. Hal itulah yang membuat banyak pihak mengira Fiorentina bakal menendang Montella.

Vincenzo Montella

Akan tetapi, nyatanya Fiorentina justru mempertahankan Montella hingga gelaran musim depan. Kepastian itu didapatkan usai Montella bertemu secara langsung dengan pemilik Fiorentina, Rocco Commiso pada Jumat 14 Juni 2019 kemarin.

Dalam pertemuannya itu, kesepakatan perpanjangan kerja samanya pun terjadi. Montella bakal terus melatih Fiorentina di musim depan dan ia sudah menantikan kompetisi baru tersebut dimulai.

Harimau Malaya melonjak ke ranking 159 dunia FIFA

HARIMAU MALAYA berjaya melonjak sebanyak sembilan anak tangga ranking Persekutuan Bola Sepak Antarabangsa (FIFA) untuk berada di tangga ke-159 dunia, berdasarkan kemas kini terkini ranking FIFA pada 14 Jun.

Kedudukan itu lebih baik berbanding negara jiran, Indonesia yang berada di tangga ke-160, diikuti Singapura (162), manakala Vietnam yang terbaik bagi rantau Asia Tenggara dengan ranking ke-96.

Pada kemas kini ranking FIFA pada 4 April, Malaysia jatuh satu anak tangga kepada 168.

Peningkatan ini menyaksikan Harimau Malaya berada di kedudukan ke-31 dalam pasukan-pasukan Konfederasi Bola Sepak Asia (AFC).

Peningkatan ini selaras dengan sasaran strategik peta hala tuju Persatuan Bola Sepak Malaysia (FAM) F-30 yang mahu mencabar pasukan terbaik Asia di samping meletakkan Harimau Malaya dalam kelompok 100 terbaik dunia menjelang 2026.

Ranking keseluruhan FIFA menyaksiakan Belgium kekal di kedudukan nombor satu dunia diikuti Perancis, Brazil dan England.

Juara Liga Negara Eropah UEFA (UNL), Portugal naik dua anak tangga ke tempat kelima dunia.

“คูตี้” เหมาสอง! บราซิล ถล่ม โบลิเวีย 3-0 เปิดหัวโคปา อเมริกา 2019

“คูตี้” เหมาสอง! บราซิล ถล่ม โบลิเวีย 3-0 เปิดหัวโคปา อเมริกา 2019

การแข่งขันฟุตบอลชิงแชมป์แห่งชาติอเมริกาใต้ ครั้งที่ 46 หรือ โคปา อเมริกา 2019 นัดเปิดสนาม กลุ่มเอ ทีมชาติบราซิล เจ้าภาพ ดีกรีแชมป์ 8 สมัย เปิดสนามเอสตาดิโอ โด โมรุมบี พบกับ ทีมชาติโบลิเวีย

Chelsea agree deal for Maurizio Sarri to join Juventus

Chelsea have agreed a compensation deal worth in excess of £5million for manager Maurizio Sarri to join Juventus, Press Association Sport understands.

The 60-year-old will reportedly sign a three-year contract to replace Massimiliano Allegri at the Italian giants, with an announcement expected as early as Friday.

Sarri only joined Chelsea last summer after three years at Napoli, replacing fellow Italian Antonio Conte.

Maurizio Sarri, left, lifts the Europa League
Maurizio Sarri, left, lifts the Europa League (Bradley Collyer/PA)

He guided the Blues to third in the Premier League and won the Europa League, but still endured a tough campaign at Stamford Bridge with fans not convinced by his style of play.

Chelsea also reached the Carabao Cup final, but lost to Manchester City in a match overshadowed by goalkeeper Kepa Arrizabalaga refusing to be substituted before the penalty shoot-out.

It appears Sarri has now opted to return to Italy and take over at Juve, the Serie A champions for the last eight seasons, who parted company with Allegri this summer.

Frank Lampard is favourite for the role
Frank Lampard is favourite for the role (John Walton/PA)

Allegri, 51, had been linked with the Chelsea job but announced on Thursday that he would be taking a year off to “recharge his batteries”.

Former Blues midfielder Frank Lampard, who led Derby to the Sky Bet Championship play-off final in his first season as a manager, is favourite to land the role.

Should he get the job, the 40-year-old would become Chelsea’s first permanent English manager in 23 years.

Disambut 50 Ribu Suporter Madrid, Hazard Hanya Kalah dari Cristiano Ronaldo

MADRID – Eden Hazard resmi diperkenalkan sebagai pemain Real Madrid pada Kamis 13 Juni 2019 waktu setempat. Setelah melakukan presentasi di royal box Santiago Bernabeu, Hazard diperkenalkan manajemen Madrid di hadapan puluhan ribu suporter Los Blancos –julukan Madrid.

Sejak siang hari, ribuan suporter Madrid menunggu Hazard di tribun Santiago Bernabeu. Tidak tanggung-tanggung, sebanyak 50 ribu suporter Madrid memadati tribun stadion yang mulai dibuka pada 14 Desember 1947 itu.

Eden Hazard

Hal itu berarti, hampir tiga perempat dari kapasitas Stadion Santiago Bernabeu terisi. Sekadar diketahui, kapasitas Stadion Santiago Bernabeu saat ini mencapai 81.044 penonton. Riuh rendah pun mengiringi kehadiran Hazard.

Hazard terlihat bahagia ketika diperkenalkan di depan puluhan ribu fans Madrid. Sebab, sejak dulu Hazard berkeinginan membela Madrid yang notabene klub idolanya sejak kecil.

Meski begitu, 50 ribu suporter yang hadir di Santiago Bernabeu, bukanlah yang terbanyak tatkala manajemen Madrid memperkenalkan pemain anyar. Rekor masih dipegang Cristiano Ronaldo saat diperkenalkan manajemen Madrid di Santiago Bernabeu pada 2009.

Cristiano Ronaldo

(Ronaldo saat diperkenalkan sebagai pemain Madrid pada 2009)

Saat itu, sebanyak 75 ribu suporter menyambut Cristiano Ronaldo, pesepakbola yang digaet Madrid dari Manchester United seharga 94 juta euro atau setara Rp1,51 triliun. Sekarang, harapan fans Madrid sangat jelas. Mereka berharap, Hazard dapat mengemulasi kesuksesan yang dilakukan Ronaldo selama sembilan musim (2009-2018) berkarier bersama Madrid.

Hoki: Malaysia lakar kejutan ke separuh akhir pusingan akhir siri FIH

KUALA LUMPUR: Skuad hoki wanita negara melakukan kejutan apabila menyingkirkan Perancis 3-2 pada perlawanan ‘play-off’ untuk mara ke separuh akhir Kejohanan Siri Akhir FIH di Kelab Hoki Banbridge, Ireland Utara, malam tadi.

Kejayaan tersebut menyaksikan Malaysia menentang Korea Selatan, selaku juara Kumpulan B, pada aksi separuh akhir, Sabtu ini.

Biarpun Perancis menguasai sebahagian besar perlawanan tersebut, namun skuad bimbingan Dhaarma Raj Abdullah enggan menyerah apabila mendahului seawal minit kelima menerusi jaringan pukulan sudut penalti yang disempurnakan oleh Nuraini Rashid.

Gol pembukaan tersebut menyuntik semangat skuad Malaysian Tigress untuk terus melakukan serangan sehingga berjaya menggandakan jaringan pada minit kelapan menerusi jaringan pukulan sudut penalti oleh Fatin Sukri.

Bagaimanapun, Perancis merapatkan jaringan melalui jaringan padang Delfina Gaspari pada minit kesembilan sebelum Hanis Onn meletakkan Malaysia pada kedudukan 3-1 dengan jaringan padang pada minit ke-15 pada suku pertama perlawanan.

Pada suku kedua perlawanan, Perancis sekali lagi merapatkan jaringan dengan gol pukulan sudut penalti oleh Guusje Van Bolhuis pada minit ke-26.

Bagaimanapun, skuad Malaysia Tigress berjaya memberi tentangan sengit pada dua suku terakhir perlawanan untuk mengekalkan kedudukan serta mengesahkan tiket ke separuh akhir.

Pada satu lagi aksi separuh akhir Sabtu ini akan menyaksikan tuan rumah, Ireland akan berdepan dengan pemenang perlawanan antara Scotland dan Republik Czech yang akan berlangsung lewat hari ini.

Dua pasukan terbaik daripada kejohanan ini akan layak ke pusingan akhir kelayakan Sukan Olimpik 2020 Tokyo pada Oktober dan November ini.

盆满钵满!近十年里昂卖人收入逾3亿欧

在左边后卫费兰-门迪完成到皇马的转会之后,《马卡报》也用一个4-3-3的阵容盘点了过去十年里里昂的卖人成果。

门将:

洛里,1260万欧,转会至热刺。

后卫:

费兰-门迪,4800万欧+500万浮动条款,转会至皇马。这也是里昂队史第二高的转会收入。

乌姆蒂蒂,2500万欧,转会至巴萨。

洛夫伦,1000万欧,转会至南安普顿。

迪亚卡比,1500万欧,转会至瓦伦西亚。

中场:

图拉朗,1100万欧,转会至马拉加。

皮亚尼奇,1100万欧,转会至罗马。

托利索,4150万欧,转会至拜仁。

前锋:

拉卡泽特,5300万欧,转会至阿森纳,队史最高转会收入。

本泽马,3500万欧,转会至皇马。

本-阿尔法,1200万欧,转会至马赛。

从以上的11名球员身上,里昂获得了2.8亿欧元的收入,而如果再算上皇马回购马里亚诺所付的2150万欧,总收入可以超过3亿。

“เอริสเคย์ เอฟซี” : สโมสรจากเกาะจิ๋วที่มีสนามสุดพิเศษราวหลุดมาจากเทพนิยาย

“เอริสเคย์ เอฟซี” : สโมสรจากเกาะจิ๋วที่มีสนามสุดพิเศษราวหลุดมาจากเทพนิยาย

ไกลออกไปทางตะวันตกเฉียงเหนือของสก็อตแลนด์ มีเกาะขนาดเล็กมีพื้นที่แค่เพียง 8 ตารางกิโลเมตร เล็กกว่าเกาะสีชังถึง 2 เท่า และมีผู้คนใช้ชีวิตอยู่ที่นั่นไม่ถึง 150 คน

Raiola Bantah Urus Transfer De Ligt ke PSG

PARIS – Agen Matthijs de Ligt, Mino Raiola, membantah dirinya terbang ke Paris untuk mengurus kepindahan sang pemain ke klub papan atas Prancis, Paris Saint-Germain (PSG). Lelaki berkebangsaan Belanda itu langsung melabeli rumor tersebut sampah.

Wartawan olahraga Prancis, Lassana Camara, adalah orang yang pertama menyebarkan rumor tersebut setelah mengunggah foto dengan Mino Raiola. Ia mengklaim sang agen berada di Paris untuk menyelesaikan detail transfer Matthijs de Ligt.

Mino Raiola diklaim Lassana Camara berada di Paris untuk memuluskan transfer De Ligt (Foto: Lassana Camara/Twitter)

Mino Raiola langsung membantah kabar tersebut. Pria kelahiran Italia tersebut mengklam Lassana Camara mengajaknya berfoto bersama. Ia mengaku tidak tahu menahu siapa itu Lassana Camara atau pekerjaannya.

“Ini adalah contoh klasik dari berita bohong,” kata Mino Raiola kepada kantor berita Italia, ANSA, mengutip dari Metro, Kamis (13/6/2019).

“Foto saya dengan wartawan Prancis? Dia meminta untuk berfoto bersama, tetapi saya benar-benar tidak tahu siapa dia. Saya tidak pernah berbicara dengannya,” imbuh pria berusia 51 tahun itu.

Matthijs de Ligt (Foto: UEFA)

Bantahan tersebut semakin membuat spekulasi mengenai masa depan Matthijs de Ligt bergulir liar. Sejumlah klub besar Eropa yang mengincar tanda tangan pemain berusia 19 tahun itu mendapat angin segar karena de Ligt belum pasti hengkang ke PSG.